Resep ini saya dapat dari kotbah dr. Elisabeth Subrata tentang 10 makanan untuk melawan kanker disini yaitu yang mana salah satu khasiat kaldu tulang ayam kampung bisa digunakan sebagai obat untuk memperbaiki usus yang bocor.
Bahan :
- 1 AYAM KAMPUNG (ambil tulangnya)
- 3 LITER AIR
- 4 SUKINI
- 8 WORTEL
- BAWANG BOMBAY untuk
manisnya (ga usah pake gula)
- JAHE
- BAWANG PUTIH
- SELEDRI untuk asinnya
(jadi ga usah pake garam)
- olive oil
- cuka apel
Cara Memasak :
Rebus ayam kampung dan masukkan semua bahan sampai kurang lebih 2 jam ambil dagingnya dan tulangnya masukkan ke panci lagi kemudian, masak lagi minimal selama 7 jam sampai 24 jam (karena makin lama dimasak makin wangi).
Rebus ayam kampung dan masukkan semua bahan sampai kurang lebih 2 jam ambil dagingnya dan tulangnya masukkan ke panci lagi kemudian, masak lagi minimal selama 7 jam sampai 24 jam (karena makin lama dimasak makin wangi).
Kemudian setelah 7 jam baru tambahkan parsley/petersely
masak dengan api kecil. Tujuan pemasakan ini untuk mengambil gelatin dari tulang
ayam dan kolagen. Gelatin berfungsi untuk memperbaiki usus
kita yang bocor akibat makan antibiotik,
makan logam berat, food aditif seperti pengawet makanan. karena usus merupakan tempat sistem imun kita jadi seharusnya kita menjaganya dengan baik.
Perhatian :
Dalam memasak kaldu ini sebaiknya gunakan panci stainless
jangan menggunakan teflon atau alumunium.
Saran saya gunakan Smart Boiler lebih hemat gas karena masaknya cukup lama.
Untuk pemesanan
silakan WA 081915197153
Perhatian :
Dalam memasak kaldu ini sebaiknya gunakan panci stainless
jangan menggunakan teflon atau alumunium.
Saran saya gunakan Smart Boiler lebih hemat gas karena masaknya cukup lama.
Untuk pemesanan
silakan WA 081915197153
wah,baru tahu saya....makasih mbak infonya^^
BalasHapusok mbak
HapusMbak Susan ... saya gak tahu sukini itu apa, ya?
BalasHapussukini itu bentuknya kayak timun tapi ada bonggole .. search google coba hehe
Hapusterimakasih resepnya
BalasHapusbaru tau saya tulang ayam ada khasiatnya :) di bookmark dulu mba siapa tau nanti butuh buat dibaca-baca lagi
BalasHapusseeepppp
BalasHapus