Laman

  • HOME
  • LOMBA BLOG
  • ARTIKEL
  • TUTORIAL
  • JUAL SUPERGREENFOOD

BEDAKAN NYERI DADA KARENA JANTUNG DENGAN GERD

Moocen Susan | Jumat, Juli 14, 2023 |
Hi Moosufans, ada seseorang yang datang ke dokter dan mengeluh sesak napas, nyeri dada tiap hari sudah 3 bulan ini. 
 
Lalu dia cari artikel di Google dan dia takut kena jantung. 
 
Diagnosa dokter mengatakan dia kena GERD yang dia heran kenapa obatnya sama tiap kontrol. 
 
Jadi memang untuk pengobatan gerd biasanya 6-8 minggu jadi kesannya tiap kontrol obatnya sama terus karena ya pengobatannya belum tuntas. 
 
Nah tentang beda nyeri dada karena jantung dengan gerd itu apa? Nyeri dada karena serangan jantung biasanya muncul setelah beraktivitas fisik dan rasanya berat, menjalar sampai lengan, leher atau rahang. 
 
Sedangkan nyeri dada karena gerd biasanya ada rasa asam di mulut. tidak diperparah oleh aktivitas fisik, tidak menyebar ke lengan/ leher dan terasa berat nya itu saat tiduran. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah berkunjung. Silakan tuliskan komentar Anda di bawah ini. Komentar Anda sangat bermanfaat dan sangat saya hargai atau jika ada pertanyaan silakan tinggalkan pesan di livechat saya (sidebar kiri bawah)
Perhatian: saya akan menghapus otomatis komentar yang ada link hidupnya :D

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...